Sea Walker Bali
Nikmati Keindahan Bawah Laut Tanjung Benoa Dengan Melakukan Sea Walker Bali!
Pulau Dewata Bali Mempersembahkan Pemandangan yang tiada tara mulai dari Wisata Alam-nya hingga Pemandangan Keindahan Bawah Laut-nya. Banyak Wisatawan Domestik dan asing yang sangat tertarik untuk Berwisata di pulau keren ini.
Terdapat banyak Aktivitas menarik yang bisa travela lakukan selama Berlibur di Pulau Bali. Salah satu Aktivitas yang cukup Menantang untuk dilakukan adalah Melakukan Perjalanan bawah laut alias Sea Walker Bali.
Paket Sea Walker Bali akan Memberikan Pengalaman yang baru bagi travela untuk Berjalan-jalan di bawah laut. Pemandangan bawah laut yang memukau akan membuat anda Memiliki liburan yang Sempurna.
Aktivitas Watersport ini Tersedia di Tanjung Benoa, Bali. Wilayah di Bali ini memang Memiliki Perairan yang tenang Sehingga sangat cocok digunakan untuk Aktivitas Sea Walker dan diving.
Harga Ocean Walker Murah
Sea Walker Tanjung Benoa
Location: Tanjung Benoa Nusadua
Price: Rp. 320.000 (book di gotravela)
Lokasi
Lokasi Aktivitas Sea Walker Murah sendiri berada di Perairan Nusa dua Tanjung Benoa. Tepatnya di Vendor Watersport Ciwa Sampurna Jalan Pratama.
Cara mudah menuju lokasi adalah anda bisa menggunakan gps atau google map. Travela juga bisa menggunakan sewa motor di bali bersama kami atau juga bisa sewa mobil murah di bali.
Baca juga nanti:
Mengapa Sea Walker Diminati Oleh Para Wisatawan?
Harga Paket Sea Walker Bali ternyata tidak semahal yang travela bayangkan. Anda bisa mendapatkan harga paket Sea Walker yang murah itu hanya di-tempat kami. Aktivitas Sea Walker di Tanjung Benoa sangat disukai oleh para Wisatawan karena harganya yang memang lebih murah jika dibandingkan dengan paket Sea Walker di Sanur atau Aquanauts Bali Hai.
Aktivitas Sea Walker Bali dengan Menggunakan paket ini juga tersedia dalam berbagai macam jenis Permainan air. Contoh Permainan air yang bisa travela lakukan adalah Parasailing, Mengendarai jet ski, dan Melakukan water sport lainnya. Lokasi Pariwisata Tanjung Benoa ini sangat terkenal di Kalangan Wisatawan karena Menyediakan Aktivitas Sea Walker yang belum tentu bisa dilakukan di sembarang daerah di Indonesia.
Untuk menuju ke Tanjung Benoa, Nusa Dua, Bali, anda akan Menempuh Perjalanan kurang lebih 25 menit dari Bandara Internasional Ngurah Rai Bali. Lokasi ini dikenal dengan sebutan Kawasan Pariwisata Nusa Dua Bali. Beragam Aktifitas yang Menyenangkan itulah yang membuat Nusa Dua Bali selalu diminati oleh banyak turis.
Apalagi, sekarang ini sudah tersedia Aktivitas Sea Walker. Sea Walker menjadi aktivitas yang paling diminati terutama untuk mereka yang tidak atau belum berani untuk Melakukan Scuba diving. Travela bisa Melakukan Aktifitas Seawalker bersama sahabat dan Keluarga dan Mengambil gambar dengan sepuas mungkin.
Permainan Marine Walk Di Dasar Laut
Sea Walker Tanjung Benoa Bali merupakan Aktivitas berjalan di dasar laut Menggunakan helm yang kedap air. Aktivitas ini sangat menyenangkan untuk dilakukan.
Kebanyakan mereka yang melakukan Permainan marine walk adalah mereka yang belum ahli Menyelam dan Berenang namun ingin menikmati Pemandangan bawah laut Bali.
Perjalanan yang dilakukan di bawah air tentu saja berbeda dengan berjalan di darat.
Anda akan Menikmati sensasi yang tidak biasa. Uniknya, Permainan ini bisa dilakukan mulai dari usia 13 tahun.
Jadi, travela bisa mengajak putra dan putri tercinta untuk melakukan perjalanan Bersama-sama di dasar laut.
Anda akan Diberikan Fasilitas berupa helmet diving yang kedap air. Helm ini akan dialiri dengan oksigen murni untuk membuat anda tetap bisa Bernapas selama melakukan Perjalanan di bawah air.
Oksigen akan dialirkan melalui selang yang telah terpasang dengan aman di helm tersebut. Tidak perlu berlatih pernapasan karena anda bisa bernapas seperti biasa ketika menggunakan helm ini.
Aktivitas ini tentu bisa diikuti oleh siapa saja baik anda yang menggunakan kaca mata atau bagi anda yang menggunakan kontak lensa.
Air laut tidak akan masuk ke dalam helm ketika anda sedang melakukan Permainan yang sangat menarik ini. Pemandu akan Mengutamakan Keselamatan dan Keamanan anda ketika berjalan Menyusuri lautan yang indah.
Aktivitas Sea Walker Bali di Tanjung Benoa Bali telah mendapatkan ijin resmi dan telah menyediakan peralatan Sea Walker yang sudah memenuhi standar Internasional. Oleh karena itu, travela tidak perlu Meragukan Kualitas Keamanan dari peralatan yang disediakan.
Harga Paket Sea Walker Murah di Tanjung Benoa, Bali
Tanjung Benoa, Nusa Dua. Wilayah ini dikenal memiliki Pemandangan bawah laut yang sangat memukau. Harga tiket untuk Melakukan Sea Walker di sini pun cukup murah. Anda bisa Membayar 320 ribu saja di gotravela Indonesia untuk Melakukan Sea Diving di kawasan ini.
Namun, jika travela memesannya secara langsung di Tanjung Benoa, Anda akan dikenakan harga publish yaitu 800 ribu rupiah. Untuk mendapatkan harga yang murah sebesar IDR. 320 ribu rupiah, anda bisa membeli dan memesannya bersama kami. Harga tersebut berlaku hingga akhir tahun 2019.
Cara Booking:
Pemesanan Sea Walker di Bali:
Silahkan kirim pesan via SMS, WhatsApp atau email untuk Pengecekan Ketersediaan dan tunggu Konfirmasi Selanjutnya.
Nama : โฆโฆโฆโฆ..
Jumlah Orang : โฆโฆโฆโฆ..
Paket : โฆโฆโฆโฆ..
Tanggal Tour : โฆโฆโฆโฆ..
Reservasion :
Whatsapp/SMS/Tlp: +6281999565666
Email : gotravela.id@gmail.com
Dengan harga yang murah tersebut hanya bisa anda dapatkan di sini. Selain murah, Fasilitas yang disediakan pun sangat komplit. Anda akan mendapatkan Fasilitas antar jemput Nusa Dua dan Tanjung Benoa jika memesan tiket untuk melakukan Sea Walker minimal 2 orang.
Baca juga penawaran kami lainnya:
- Sea Walker & Watersport di Nusa Penida.
- Harga promo Odyssey Submarine Bali.
- Flying Fish Tanjung Benoa Bali | Harga Promo Flying Fish
- Permainan Banana Boat Bali | Harga Tanjung Benoa Banana Boat
Datanglah berlibur ke Pulau Bali dan nikmati Perjalanan Sea Walker Bali yang Menyenangkan bersama kami. Siapkan kamera dengan memori yang cukup banyak untuk mengabadikan moment Berharga anda. Nikmati Pemandangan laut Bali yang masih sangat alami hanya di Tanjung Benoa, Nusa Dua.