Pantai Suwehan adalah pantai cantik di Nusa Penida. Tepatnya Berlokasi di Desa Tanglad. Memang benar jika Bali menjadi pusat tempat wisata pantai dengan Pemandangan indah.
Lautnya yang Berwarna biru cantik, Hamparan Pasirnya yang putih serta Pemandangan ombak yang Menggulung indah.
Pantai Suwehan adalah pantai cantik di Nusa Penida. Tepatnya Berlokasi di Desa Tanglad. Memang benar jika Bali menjadi pusat Tempat Wisata Bali pantai dengan Pemandangan indah. Lautnya yang Berwarna biru cantik, Hamparan Pasirnya yang putih serta Pemandangan ombak yang menggulung indah.
Yuk ke Pantai Suwehan dengan Explore Snorkeling Nusa Penida. Perjalanan akan semakin Menyenangkan buat liburan anda. Juga tersedia unit sewa mobil prima dan driver penida berpengalaman.
Pulau Nusa Penida menjadi tujuan favorit para Wisatawan yang berlibur ke Bali. Pasalnya, pulau ini memiliki sederet tempat wisata Mengasyikkan. Bagi kamu yang suka nuansa alam yang masih alami, datang saja ke Nusa Pendia. Sebab berbagai tempat yang Kealamiannya masih terjaga bisa kamu temukan di pulau ini.
Keindahan Panorama Pantai Suwehan sudah Berseliweran di media sosial. Pantai ini punya batu yang berbentuk Segitiga berada di pinggir pantai.
Keindahan Pantai Suwehan Nusa Penida
Ikon Pantai Suwehan adalah batu yang Berbentuk Segitiga. Jika diperhatikan, batu ini mirip logo brand volcom. Maka dari itu, banyak juga yang Menyebutnya Pantai Volcom.
Selain itu, hal menarik lainnya adalah Pasirnya Berwarna putih bersih. Dengan suasana yang masih sepi, sangat cocok bagi kamu yang ingin menenangkan diri dari hiruk pikuk Aktivitas Perkotaan. Pemandangannya semakin indah dengan Tebing-tebing tinggi di sekitar pantai.
Aktivitas di Pantai Suwehan
Pantai Suwehan terkenal sebagai pantai cantik di Nusa Penida. Wisatawan yang datang ke sini bisa menikmati Pemandangan pantai yang Menakjubkan. Hamparan putih bersih yang luas serta birunya laut bisa dinikmati dari pinggir pantai. Berikut beragam Aktivitas yang bisa dilakukan:
1. Berenang di Pantai Suwehan
Aktivitas yang paling disenangi oleh Wisatawan adalan Berenang di pantai. Ketika berenang sebaiknya selalu waspada dengan Gelombang air ombak. Jika sedang pasang, ombak akan besar.
Jadi kamu harus ekstra Hati-hati. Jangan pernah berenang melewati garis aman yang telah ditentukan.
Temui Penawaran kami lainnya:
- Sewa Rental Motor di Nusa Penida Harga Sewa Rp. 50rb di Penida
- Rental Mobil Penida Terpercaya di Nusa Penida
- Tiket Promo Penyeberangan Dari Sanur Ke Nusa Penida
2. Berjemur di Tepi Pantai
Wisatawan Mancanegara paling senang Berjemur di pinggir Pantai Suwehan. Suasananya yang sepi membuat banyak pengunjung yang merasa sangat senang Berjemur di lokasi pantai ini. Aktivitas Berjemur biasanya dilakukan turis asing sambil membaca buku.
3. Berfoto di Pantai
Di jaman sekarang ini, berfoto menjadi Kegiatan wajib yang harus dilakukan. Ketika mengunjungi tempat wisata, pastinya tidak akan lengkap jika tanpa Mengabadikan moment tersebut. Apalagi di tempat yang memiliki Pemandangan indah seperti Pantai Suwehan Nusa Penida.
4. Camping di Pantai
Hal mengasyikkan lainnya yang bisa dilakukan di objek wisata ini adalah camping di sekitar pantai. Banyak juga Wisatawan yang berkemah di Pantai Suwehan ini. Sensasi berada di pantai yang masih perawan bisa kamu rasakan. Rasanya seperti semakin dekat dengan alam.
Baca Juga:
- Paket Nusa Penida 1 Malam 2 Hari Promo Wisata Penida
- Watersport Di Nusa Penida Paket Sea Walker Penida
- Tour Nusa Penida 2 Hari 1 Malam Jelajah Nusa Lebih Luas
Fasilitas di Pantai Suwehan
Lokasi Pantai Suwehan berlokasi di tempat yang tersembunyi. Maka dari itu Fasilitas yang tersedia pun belum begitu memadai. Di pantai ini juga belum ada Restoran atau tempat makan. Penginapan pun belum ada.
Akan tetapi, jika kamu ingin bermalam bisa memilih penginapan yang lokasinya tidak jauh dari pantai Suwehan. Misalnya Atuh Forest Cottage yang berlokasi di Pejukutan, Nusa Penida, Klungkung Regency, Bali.
Apakah tertarik Berwisata ke Pantai Suwehan Nusa Penida? Pesonanya memang membuat banyak orang terkesima. Jika ingin berlibur, sebaiknya Datanglah sebelum siang tengah hari. Jika sudah sore, akan ada bayangan tebing di pantai. Sebab pantai ini Menghadap ke timur. Jadi jika ada Bayangan tebing, akan kurang menarik jika untuk berfoto. Jadi datanglah di pagi hari ya.